7 Universitas yang Ada Jurusan Desainer Baju Paling Diminati

Universitas yang Ada Jurusan Desainer Baju

Di indonesia sendiri terdapat beberapa universitas yang memiliki jurusan desainer baju atau tata busana.

Baca juga :  4 Universitas Jurusan Fashion Design di Yogyakarta

Berikut ini beberapa rekomendasi universitas di berbagai kota besar dalam negeri yang bisa Anda jadikan pertimbangan jika ingin berkarir di dunia fashion dan desain.

Universitas Pendidikan Indonesia